Program studi Obstetri dan Ginekologi mengikuti kegiatan Pelatihan USG Dasar bersama FK UNS dan FK UGM yang diadakan di RSUD Dr. Moewardi Surakarta pada tanggal 4-6 September 2022. Peserta didik dari FK Undip atas nama Dr. Alfian Salahudin dan Dr .Louis Hadiyanto terpilih sebagai peserta terbaik. Kegiatan rutin pelatihan ini bertujuan untuk menerapkan dasar-dasar pemeriksaan USG yang nantinya akan dipakai dalam kegiatan praktek sehari hari.[BE]